Berbagi kebaikan untuk alif anak hebat

JAKARTA, blog.rumahberkat.com – Namanya adalah Alif adalah anak dari seorang ibu yang hari-hari mencari nafkah sebagai buruh cuci dan suaminya hari hari sebagai pemulung sampah. Setiap hari alif ikut ibunya bekerja sebagai buruh cuci, bersukur setiap rumah dimana ibu alif bekerja memperbolehkan alif ikut bersama saat ibunya bekerja. Alif diletakan duduk sambil melihat ibunya bekerja, itu tak mudah karena alif adalah anak keterbelakangan mental (tuna ganda) dimana sang ibu tetap harus memperhatikan anaknya, dan tetap harus menyelasaikan pekerjaannya uang yang didapat ibu alif pun tak seberapa hanya 40.000 rupiah mengerjakan semua pekerjaan rumah.
Alif yang masih berkebutuhan khusus masih memerlukan biaya, sedangkan untuk biaya hidup sehari hari pun cukup sulit.

Semoga donasi dari Bapak Steven Diki dapat meringankan beban keluarga alif.

READ  Bagaimana Cara Berdonasi Melalui Rumahberkat.com?